17 Daftar Pemeran Film Kung Fu Yoga,Aksi Kocak Profesor Arkeologi Mencari Harta Karun Dibintangi Jackie Chan

- 4 September 2022, 12:27 WIB
Jadwal Acara Bioskop Trans TV Hari Ini Minggu 4 September 2022, Box Movie: Kung Fu Yoga, Downing Street Siege
Jadwal Acara Bioskop Trans TV Hari Ini Minggu 4 September 2022, Box Movie: Kung Fu Yoga, Downing Street Siege /

BENGKULU TENGAH - Bagi anda yang ingin mengetahui daftar pemeran dan sinopsis film Kung Fu Yoga yang diperankan oleh Jackie Chan sebagai tokoh utamanya. Silahkan simak ulasan lengkapnya hanya disini.

Diketahui bahwa Film Kung Fu Yoga ini dirilis pada tahun 2017 lalu, bergenre aksi, petualangan dan Komedi. Disutradarai oleh Stanley Tong sekaligus sebagai penulis naskahnya.

Sedangkan film ini diproduksi oleh Sparkle Roll Media, Shanghai Taihe Pictures, dan Taihe Entertainment. Berdurasi sekitar 107 menit.

Selain Jackie Chan, para pemeran Kung Fu Yoga adalah Yixing Zhang, Miya Muqi, Disha Patani, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Sinopsis Film He Who Dares, Aksi Penyelamatan Anak Perdana Menteri Dibintangi Tom Benedict Knight

Baca Juga: 20 Daftar Pemeran Film He Who Dares, Aksi Penyelamatan Anak Perdana Menteri Dibintangi Tom Benedict Knight

Adapun Daftar Pemeran Film Kung Fu Yoga Adalah Sebagai Berikut:

  1. Jackie Chan sebagai Jack
  2. Yixing Zhang sebagai Xiaoguang
  3. Miya Muqi sebagai Nuomin
  4. Disha Patani sebagai Ashmita
  5. Aarif Rahman sebagai Jones
  6. Amyra Dastur sebagai Kyra
  7. Sonu Sood sebagai Randall
  8. Paul Philip Clark sebagai Max
  9. Yuxian Shang sebagai Circe
  10. Jiang Wen sebagai Jiang Wen
  11. Eric Tsang sebagai Jianghua
  12. Guoli Zhang sebagai Jonathan
  13. Ming Gao sebagai Kurator Museum
  14. Lavlin Thadani sebagai Profesor Ashmita
  15. Bob Tao Bob Tao sebagai Bocah kutu buku.

 

Sementara Sinopsis Film Kung Fu Yoga Adalah Sebagai Berikut:

Film Kung Fu Yoga ini menceritakan petualangan seorang profesor arkeologi mencari harta karun Magadha.

Halaman:

Editor: Elison Parsaulian Nainggolan


Tags

Terkait

Terkini