WhatsApp Tidak Bisa Dibuka di Laptop? Ternyata ini Penyebabnya

- 1 Agustus 2022, 12:00 WIB
whatsapp tidak bisa dibuka di laptop
whatsapp tidak bisa dibuka di laptop /canva

Cara mengatasi WhatsApp tidak bisa di buka di laptop

Setelah tahu penyebabnya seperti diatas, pastinya kamu mungkin sudah tahu apa yang perlu kamu lakukan bukan?

Maka dari itu, jika hal tersebut kamu alami pada aplikasi maupun web di laptop. Kamu bisa lakukan cara mengatasinya seperti berikut ini;

1. restart ulang laptop kamu

2. bersihkan cache web browser melalui akun email dan settingan laptop

3. periksa detail update aplikasi ke versi terbaru

4. putus dan sambungkan kembali laptop ke internet,

5. hidup dan matikan mode airplane 

6. reset dan login ulang dengan scand barcode baru

Nah, untuk solusi yang bisa kamu lakukan ketika WhatsApp tidak bisa login di laptop, maka kamu bisa lakukan seperti langkah tersebut.

Karena memang pada umumnya penyebab WhatsApp tidak bisa dibuka di laptop adalah karena faktor jaringan dan versi aplikasi.***

Halaman:

Editor: Trio Saputra


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah