Cara Mengatasi Laptop Freeze Windows 10 Dengan Shortcut Keyboard Saat Tidak Bisa Bergerak Pakai Kursor

- 22 Agustus 2022, 19:20 WIB
Harap pastikan kalian tahu spesifikasi minimum Corel Draw Graphic Suite X7 yang cocok untuk laptop dan PC
Harap pastikan kalian tahu spesifikasi minimum Corel Draw Graphic Suite X7 yang cocok untuk laptop dan PC /Pixabay/Alexx-ego/

BENGKULU TENGAH - Cara mengatasi laptop Freeze atau tidak bisa bergerak bisa anda atasi dengan mudah. Simak langkahnya berikut ini.

Beberapa kejadian hang, atau Freeze pada laptop bisa saja terjadi. Apalagi jika anda terlalu sering melakukan aktivitas yang berat.

Salah satu cara mudah yang bisa anda lakukan ketika laptop Freeze adalah dengan menggunakan shortcut pada keyboard.

Karena pada posisi laptop Freeze, maka kursor anda tidak bisa bergerak atau pun memang berhenti bergerak sama sekali.

Nah, sebelum anda menggunakan beberapa cara mengatasi laptop hang dan Freeze, maka anda wajib tahu penyebabnya terlebih dahulu.

Baca Juga: Jangan Sering Lakukan ini Pada Laptop Anda, Ternyata Bisa Menjadi Penyebab Laptop Ngefreeze

Dengan tujuan, nanti anda bisa tahu kenapa bisa laptop anda Freeze dan hang saat dimainkan.

Penyebab laptop Freeze 

Seperti yang diketahui, setiap laptop memiliki spesifikasi masing-masing pada sistem OS yang digunakan.

Sistem ini akan bekerja dengan baik apabila pengguna menggunakan sebagai mana semestinya sesuai dengan spesifikasi pada laptop tersebut.

Halaman:

Editor: Trio Saputra


Tags

Terkait

Terkini