Ukuran Panjang Lapangan Sepak Bola Berdasarkan Standar Internasional Adalah

- 6 Juni 2022, 08:28 WIB
Ilustrasi gambar lapangan sepak bola
Ilustrasi gambar lapangan sepak bola / Tangkap layar tema 4 kelas 2 SD MI

BENGKULU  TENGAH - Ukuran panjang lapangan sepak bola secara resmi dan standar Internasional berlaku untuk semua dan harus memenuhi standar FIFA.

Bukan hanya untuk ajang Internasional saja, tetapi untuk pergelaran pertandingan Nasional.

Standar lapangan yang digunakan harus mengikuti ukuran panjang lapangan yang sudah ditetapkan.

Sedangkan untuk Nasioanl pun ada ukurannya, tetapi tetap saja jika untuk pertandingan resmi Internasional, seperti Piala Dunia, Liga Champion, Olimpiade harus tetap mengikuti standar FIFA.

Lalu berapa sih ukuran panjang lapangan sepak bola yang sebenarnya?

Berikut adalah penjelasan lengkap mengenai ukuran standar lapangan sepak bola saat ini.

Baca Juga: White House Terletak di Kota Amerika yang Mana? Ternyata Berada di Kota ini Loh

Ukuran Panjang Lapangan Sepak Bola Nasional

Jika berkiblat dengan FIFA, maka ukuran lapangan harus sesuai standar. Baik panjang maupun lebar lapangan yang akan menjadi tempat pertandingan.

Dikutif dari halaman situs fajarpendidikan.co.id, panjang lapangan sepak bola Nasional adalah 90-120 meter.

Halaman:

Editor: Trio Saputra


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x