Cara Mudah Menghilangkan Warna Background Tesk Hasil Copy Paste di Word

- 4 Agustus 2022, 09:20 WIB
Cara Mudah Menghilangkan Warna Background Tesk Hasil Copy Paste di Word
Cara Mudah Menghilangkan Warna Background Tesk Hasil Copy Paste di Word /pixabay/FatehMuhammadRaja

BENGKULU TENGAH - Berikut ini adalah pembahasan mengenai Cara Mudah Menghilangkan Warna Background Tesk Hasil Copy Paste di Word.

Salah satu fitur baik itu smartphone ataupun laptop adalah sebuah copy paste, dimana dengan menggunakan fitur tersebut membuat pekerjaan lebih cepat.

Selain itu, kita bisa mempercepat waktu pengerjaan dengan mudah hanya dengan melakukan pemindahan berupa teks dengan cepat.

Tetapi sangat disayangkan, ketika menggunakan fitur copy paste ke aplikasi Microsoft Word maka secara otomatis warna teks ataupun background akan mengikut tercopy.

Baca Juga: Cara Top Up FF Murah Telkomsel - Cek Sekarang yuk!

Banyak yang bertanya-tanya mengenai bagaimana cara menghilangkan background teks tersebut? Yuk simak pembahasan dibawah ini dengan seksama.

Cara Mudah Menghilangkan Warna Background Tesk Hasil Copy Paste di Word

Dibawah ini adalah beberapa tips dan tutorial dalam menghilangkan warna ataupun background pada teks hasil copy paste di aplikasi Word, antara lain :

1. Melalui Aplikasi Notepad

Cara pertama yang bisa anda lakukan adalah dengan menggunakan aplikasi bantuan yaitu berupa notepad, dimana notepad ini merupakan salah satu aplikasi bawaan windows.

Untuk cara penggunaannya anda hanya mencopy teks yang ingin anda masukan ke word dan paste ke notepad tersebut.

Halaman:

Editor: Nuril Anwar


Tags

Terkait

Terkini