Apa Itu, Fungsi, Hormon yang Termasuk Steroid? Simak Penjelasannya

- 4 Agustus 2022, 20:40 WIB
Apa Itu, Fungsi, Hormon yang Termasuk Steroid? Simak Penjelasannya
Apa Itu, Fungsi, Hormon yang Termasuk Steroid? Simak Penjelasannya /harishs/Pixabay

BENGKULU TENGAH - Hormon yang termasuk steroid dibagi menjadi kategori yang berbeda.

Masing-masing hormon, memiliki fungsi atau kegunaannya masing-masing.

Saat setiap kategori hormon steroid ini hanya sedikit diproduksi dalam tubuh, biasanya akan menyebabkan masalah atau gejala penyakit tertentu. 

Apa Itu Hormon Steroid?

Kamu mungkin akan menyamakan pengertian dari steroid dan hormon steroid. Padahal, keduanya berbeda. Kalau steroid, itu merupakan senyawa organik yang dibuat dari turunan leman. 

Tapi kalau hormon steroid, merupakan steroid atau senyawa yang fungsinya sebagai hormon. Selain itu, hormon steroid punya fungsi lain yang sangat penting bagi tubuh. 

Baca Juga: 3 Cara Benar Membuat Bentuk Otot Tubuh Kuat dan Ideal yang Wajib Kamu Ketahui

Fungsi Hormon Steroid

Nah, jika kamu ingin tahu apa saja hormon yang termasuk dalam kategori steroid, kamu bisa mengetahuinya pada bagian ini. Jadi, hormon yang termasuk ke dalam steroid ada dua: kortisol dan aldosteron. 

Masing-masing hormon yang termasuk dalam kategori steroid ini, punya fungsi atau kegunaannya masing-masing. Adapun penjelasannya yakni: 

1. Kortisol atau Glukortikoid

Fungsinya yakni mengatur berbagai proses metabolisme yang terjadi dalam tubuh. Proses metabolisme yang diaturnya, termasuk proses pembentukan glukosa dari asam lemak dan asam amino, serta penyimpanan glikogen yang ada dalam organ hati. 

Halaman:

Editor: Reskia Ekasari


Tags

Terkait

Terkini